Kalau Template Blogger baru punya sampeyan sudah diotak-atik, ditambah dan dikurangi sana sini ada kemungkinan fitur Reply pada komentar tidak berfungsi, ada cara untuk menampilkannya dengan cara seperti dibawah ini yang sudah aku lakukan pada blog ini... semoga ada manfaatnya;
- Log in ke account blogger.com
- Pilih Template
- Sebaiknya lakukan dulu backup Cadangkan / Pulihkan, lalu klik download full template.
- Klik tanda x untuk kembali ke menu template
- Selanjutnya plih Edit HTML dan klik Lanjutkan
- Centang pada Expand Widget Template
- Cari semua kode ini <b:include data='post' name='comments'/> ditemplate biasanya ada 4 kode seperti itu, semua ganti dengan kode dibawah ini;
<b:if cond='data:post.showThreadedComments'>
<b:include data='post' name='threaded_comments'/>
<b:else/>
<b:include data='post' name='comments'/>
</b:if>
- Save dan lihat hasilnya
Setelah langkah diatas selesai, Threaded Comments akan berfungsi, silahkan llihat pada komentar, coba klik Reply untuk memastikan Threaded Comments berfungsi dengan baik.
Artikel Terkait Trick ngeblog di blogger
- Menu Drop Down Sederhana Dengan CSS
- Menu Navigasi Horizontal dengan Image Rollover CSS
- Kode Untuk Mengatur Tampilan Content Blog
- Cara Membuat Reply Threaded Comments di Blogger
- Menampilkan Foto Profil di pencarian Google
- Cara Mengganti Template Dari Penyedia Template Lain
- Cara Upload Gambar di Blogger
- Kode Warna Hexadecimal dan RGB
- Disable Klik Kanan Mouse Dan Proteksi Artikel Blog
- Membuat Tombol Back To Top Melayang
- Menampilkan Total Postingan dan Total Komentar di Blog
- Cara Mengganti Judul Blog Dengan Gambar
- Cara Copas pada Blog yang di Proteksi
- Cara Pasang Jam di Sidebar Blog
- Menu Vertical Drop Down Dengan CSS